May 05, 2020

Yuk Lihat 3 Tempat Wisata di Dekat Rukan Shibuya !

Tidak hanya unggul dalam fasilitas yang ada di dalamnya dan lokasi yang ramai karena berdekatan dengan Apartment Tokyo Riverside, namum Rukan Shibuya ternyata memiliki tempat wisata yang hanya selangkah sajaa untuk refreshing dikala lagi liburan jadi gaperlu jauh-jauh.

Apa saja tempat wisata tersebut ? Yuk kita simak bersama !

  1. Taman Wisata Alam Mangrove 

Taman wisata alam mangrove  adalah hutan bakau yang mempunyai luas taman hampir  100 ha, ini bisa terbilang cukup luas ya. Taman ini juga merupakan ekosistem lahan basah yang didominasi oleh pepohonan mangrove. Sebagai ibu kota yang sangat kekurangan akan lahan hijau terbuka, maka polusi udara juga cukup tinggi sehingga udara yang kita hirup juga kotor. 

Memang untuk kamu yang tidak tinggal di daerah wilayah PIK membutuhkan usaha ekstra untuk bisa ke taman wisata alam mangrove ini, untuk tetap dapat menikmati taman alam wisata mangrove ini cukup dalam 11 menit dari Rukan Shibuya kamu dapat menikmati keindahan yang berada di dalam hutan mangrove. Selain dengan berjalan kaki kamu juga bisa hutan mangrove dengan perahu-perahu yang ada disana. Ketika kamu berkunjung ke sini, tentu akan ada banyak hal yang dapat di temui dan dijelajahi.

  1. Waterboom PIK

Waterboom PIK hanya berjarak 14 menit dari Rhukan Shibuya dan alamat persis nya di Jalan Pantai Indah Kapuk no 1, Jakarta Utara.Waterboom pik bisa disebut juga sebagai salah satu wahana air di Jakarta yang terbaik. Mungkin nama ini sudah tidak asing lagi bagi orang jakarta. Waterboom PIK terkenal dengan wahana-wahana yang seru seperti wahana Aquabtube, Speed Slide, Dark Hole, The Wizzard, Twitzer dll. Nah bisa kebayangkan serunya gimana, begitu juga mungkin jarak yang terlalu dekat ini dari Rhukan Shibuya bisa menjadi alternatif untuk bisa bersenang - senang dan refreashing.

  1. Pantai Mutiara, Muara Karang

Pantai Mutiara muara karang terletak di kompleks perumahan elite dan dibuka untuk umum gratis alias tidak dipungut biaya, jaraknya hanya tiga belas  menit dari Rhukan Shibuya. Jadi buat para penghuni rukan shibuya, dapat fresh lagi setelah bekerja dengar suara deburan ombak, kamu juga bisa menikmati sunset di sore hari. Buat para penghuni atau pekerja yang berada di rukan shibuya kamu dapat menikmati suasana pantai sambil menikmati ombak -ombak pantai. Di pantai ini juga cocok jika kamu ingin hunting foto bersama teman dan keluarga tentunya. Tempat ini juga sangat eksotis tidak heran jika harga tanah di kawasan ini juga tergolong sangat mahal, bisa mencapai puluhan juta per meter persegi. Harga nya juga bisa meningkat tuh tahun ke tahun. Panorama yang indah, dan juga ada kapal pesiar, pusat olahrga, kondominium mewah dll. 

 

Lihat Brosur

Isi detail kontak di sini agar kami bisa mengirimkan info ekslusif untuk Anda.
Contact Agent